Cara Menampilkan Kode HTML di Postingan

Ini sekedar sebuah tool sederhana yang fungsinya mengubah kode agar bisa ditampilkan di postingan. Saya menggunakannya saat memposting kode sehingga kode tidak tereksekusi dan tetap tampil manis.


Mempost kode sebenarnya bisa dengan kode textarea, tapi kok rasanya nggak enak diliat. Akan lebih cantik kalau kode dan materi post tidak dipisah oleh text area. Nah, tool ini bermanfaat untuk itu.

Caranya mudah saja. Tinggal paste kode lalu tekan ubah, dan hasilnya bisa digunakan sebagai materi post. Kalau menemukan bugs tolong di komentari ya, saya nggak ngecek soalnya. Asal bisa saya pakai, udah. Tampilan juga ala kadarnya. O iya, karena merupakan file swf, so browser anda harus support flash.
Jika anda tertarik dengan artikel – artikel di blog ini, silahkan berlangganan gratis via RSS Feed, atau jika anda lebih suka berlangganan via email, anda bisa mendaftar di Sini.

2 komentar:

Bisnis Online said...
thanks yach infonya mas :)
BudiTyas said...
Wah, ada senior mampir :).
Sama - sama mas.

Post a Comment

Untuk lebih mudah berkomentar, pilih opsi Name/Url. Anda tinggal isi nama saja, plus alamat situs jika anda punya blog/website. Ayo berbagi opini.

 
poside by budityas |n|e